Sport
Selasa, 11 April 2023 - 23:46 WIB

Daftar Pembalap F1 Peraih Podium Terbanyak, Verstappen Samai Rekor Ayrton Senna

Tri Wiharto  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Logo F1

Solopos.com, SOLO – Pembalap Max Verstappen sudah menyamai legenda Formula 1 (F1) Ayrton Senna dalam jumlah podium yang berhasil diraih.

Max Verstappen telah mengoleksi 80 kali podium, sama dengan Senna. Namun, Senna mencapai rekor tersebut lebih cepat dibandingkan Verstappen.

Advertisement

Max Verstappen mendapatkan podium ke-80 saat menjalani balapan kali ke-166, sedangkan Senna delapan kali lebih cepat yaitu pada balapan kali ke-158.

Sementara itu, dikutip dari akun Twitter @F1, Selasa (11/4/20023), Lewis Hamilton masih menjadi pembalap yang terbanyak mengoleksi podium kemenangan di F1 yaitu 192 kali, peringkat kedua ditempati legenda F1 lainnya, Michael Schumacher dengan 155 kali podium.

Advertisement

Sementara itu, dikutip dari akun Twitter @F1, Selasa (11/4/20023), Lewis Hamilton masih menjadi pembalap yang terbanyak mengoleksi podium kemenangan di F1 yaitu 192 kali, peringkat kedua ditempati legenda F1 lainnya, Michael Schumacher dengan 155 kali podium.

Berikut ini daftar pembalap peraih poidum terbanyak di F1:

1. Lewis Hamilton 192

Advertisement

3. Sebastian Vettel 122

4. Alain Prost 106

5. Kimi Raikkonen 103

Advertisement

6. Fernando Alonso 101

7. Ayrton Senna 80

8. Max Verstappen 80

Advertisement

Max Verstappen menjadi pemenang dalam GP F1 Australia di Sirkuit Albert Park, Melbourne, awal April 2023 lalu. Verstappen mencatatkan waktu tercepat 2 jam 32 menit 38,371 detik.

Lewis Hamilton finis di posisi kedua dengan waktu +0,179 detik dan Fernando Alonso di peringkat ketiga dengan waktu +0,769 detik.

Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif