SOLOPOS.COM - Pembalap Formula One Kimmi Raikkonen akan dipertahankan di Ferrari. Ist/grandprix247.com

Formula One 2016 segera dihelat. Pegujian ban basah telah dilakukan, namun hal tersebut belum memuaskan mantan juara dunia, Kimi Raikkonen.

 

Promosi Kisah Pangeran Samudra di Balik Tipu-Tipu Ritual Seks Gunung Kemukus

 
Harianjogja.com, LE CASTELLET – Mantan juara dunia, Kimi Raikkonen mengaku tidak puas dengan hasil dari pengujian ban basah Pirelli. Raikkonen menyebut bahwa ban basah musim sebelumnya lebih baik daripada yang dipergunakan pada musim ini.

Meski demikian, ia menilai uji coba tepat dilakukan oleh Pirelli untuk menemukan formula terbaik.

“Saya lebih memilih ban lama jika dibandingkan dengan ban baru, tetapi ini rasanya terlalu awal untuk menilai,” ujar Raikkonen dikutip dari laman Motorsport, Selasa (26/1/2016).

“Saya rasa tes ini sangat dibutuhkan karena kami bisa membantu Pirelli dan itu juga akan menguntungkan kami. Selain itu kami sudah lama tidak membalap, jadi ini adalah permulaan yang baik,” tandasnya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya