Sport
Rabu, 26 Januari 2022 - 18:56 WIB

Ini 5 Sport Tourism Ciamik di Batang Jawa Tengah, Sudah Pernah Coba?

Latif Ghufron Aula  /  Sri Sumi Handayani  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Sport tourism di Batang. (Instagram/@wihaji.pwh)

Solopos.com, BATANG — Bupati Batang, Wihaji, gencar memperkenalkan sport tourism atau wisata olaharga di Kota Pelabuhan Sejaman tersebut.

Wihaji mengunggah destinasi wisata sport tourism di akun Instagramnya @wihaji.pwh. “Sobat online semua sudah coba sport tourism di @kabupaten.batang yg mana nih?” tulis Wihaji seperti dilansir Solopos.com, Rabu (26/1/2022).

Advertisement

Beberapa sport tourism yang dipromosikan Bupati Batang tersebut didominasi wisata olahraga di alam dan air. Berikut sport tourism yang dipromosikan Bupati Batang:

Baca Juga : Wisata Air Black Canyon, Lokasi Favorit untuk Ciblon di Pekalongan

Advertisement

Baca Juga : Wisata Air Black Canyon, Lokasi Favorit untuk Ciblon di Pekalongan

1. Jet Ski dan Banana Boat

Dua sport tourism itu berlokasi di kawasan Pantai Sigandu, Batang. Banyak wisatawan dari dalam maupun luar kota tertarik berkunjung ke Kabupaten Batang dengan adanya dua wisata olahraga tersebut.

Bagi Anda yang ingin menikmati wisata jet ski dan banana boat dapat memesan melalui akun @seadoosemarang dan @jetskisafari.semarang.

Advertisement

Baca Juga : 8 Destinasi Seru di Klaten: Wisata Air, Adrenalin, Sejarah, hingga Alam

Penasaran dengan sport tourism ini? Anda dapat mengecek seputar informasi objek wisata dan memesan tiket melalui akun Instagram @kalingga_adventure.

3. River Tubing

Wisata olahraga di Kabupaten Batang selanjutnya yakni river tubing. Sport tourism ini berlokasi di Desa Wisata Pandansari, Kecamatan Warungasem, Kabupaten Batang. Sport tourism yang satu ini dapat memacu adrenalin. Lokasi river tubing di Desa Wisata Pandansari ini hanya berjarak 15 km dari pusat kota Kabupaten Batang.

Advertisement

4. Lomba Dayung Tradisional

Sebetulnya, sport tourism yang satu ini merupakan tradisi meramaikan awal Bulan Syawal di Kabupaten Batang. Lomba dayung tradisional ini bertujuan mempererat silaturahmi saat perayaan Hari Raya Idul Fitri.

Baca Juga : Dari Polanharjo hingga Tulung, Ini Deretan Wisata Air Alami di Klaten

5. Rafting

Rafting atau arum jeram ini berlokasi di sungai kawasan Desa Kaliboyo, Kecamatan Tulis, Kabupaten Batang. Arum jeram di Sungai Kaliboyo menjadi salah satu sport tourism favorit di Kabupaten Batang.

Advertisement

Banyak spot menantang di Sungai Kaliboyo yang bisa membuat pengujung ingin menjajal sport tourism satu ini. Bagi yang ini reservasi atau ingin mengetahui informasi lebih lengkap dapat mengujungi akun Instagram @kaliboyo_rafting.

Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif