SOLOPOS.COM - Inilah skuat utama timnas Spanyol yang akan berlaga di Piala Dunia 2014. JIBI/Reuters/Gary Cameron

Jadwal siaran langsung sepak bola kali ini akan diramaikan dengan sejumlah pertandingan seru dari Kualifikasi Euro 2016 dan Liga Brasil.

Solopos.com, SOLO — Jadwal siaran langsung sepak bola Sabtu-Senin (5-7/9/2015), akan diramaikan dengan pertandingan dari Kualifikasi Euro 2016, Liga Two Inggris dan Liga Brasil.

Promosi Sejarah KA: Dibangun Belanda, Dibongkar Jepang, Nyaman di Era Ignasius Jonan

Beberapa pertandingan sepak bola pilihan yang bisa Anda saksikan, di antaranya Rusia vs Swedia, Spanyol vs Slovakia, Turki vs Belanda, Italia vs Bulgaria dan Siprus vs Belgia.

Laga Kualifikasi Euro 2016 yang mempertemukan Turki vs Belanda akan tersaji Minggu (6/9/2015). Laga ini penting bagi Belanda untuk bisa lolos ke putaran final Euro 2016 di Prancis.

Berikut jadwal siaran langsung pertandingan sepak bola Sabtu-Senin yang bisa Anda saksikan melalui televisi swasta nasional dan berbayar seperti dirangkum Solopos.com, dari berbagai sumber.

Tanggal Hari Kick Off Event Pertandingan Live TV
5-9-2015 Sabtu 18.00 WIB League Two Inggris Sothend vs Petersborough beIn Sport 1
5-9-2015 Sabtu 21.00 WIB League Two Inggris Cambridge  vs Luton Town beIn Sport 2
5-9-2015 Sabtu 23.00 WIB Kualifikasi Euro 2016 Rusia vs Swedia Global TV
6-9-2015 Minggu 01.45 WIB Kualifikasi Euro 2016 Spanyol vs Slovakia RCTI
6-9-2015 Minggu 01.45 WIB Kualifikasi Euro 2016 Swiss vs Slovakia Global TV
6-9-2015 Minggu 04.30 WIB Liga Brasil  Sao Paolo vs Internacional bein Sport 3
6-9-2015 Minggu 18.15 WIB League Two Inggris Bristol Rovers vs Oxford beIn Sport 1
6-9-2015 Minggu 20.30 WIB League Two Inggris Burton Albion vs Coventry beIn Sport 1
6-9-2015 Minggu 23.00 WIB Kualifikasi Euro 2016 Turki vs Belanda RCTI
7-9-2015 Senin 01.45 WIB Kualifikasi Euro 2016 Italia vs Bulgaria RCTI
7-9-2015 Senin 01.45 WIB Kualifikasi Euro 2016 Siprus vs Belgia Global TV
7-9-2015 Senin 02.00 WIB Liga Brasil Palmeiras vs Corinthians beIn Sport 2

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya