SOLOPOS.COM - PSG Vs Barcelona (Reuters/Gonzalo Fuentes)

Jadwal siaran langsung sepak bola kali ini akan diramaikan dengan sejumlah pertandingan seru dari liga-liga Champions, AFC Cup 2015, dan Europa League.

Solopos.com, SOLO — Jadwal siaran langsung sepak bola Selasa-Jumat (14-17/4/2015), akan diramaikan dengan pertandingan dari Liga Champions, AFC Cup 2015, dan Europa League.

Promosi Jaga Jaringan, Telkom Punya Squad Khusus dan Tools Jenius

Beberapa pertandingan pilihan yang bisa Anda saksikan, di antaranya Persipura vs Maziya, A. Madrid vs Real Madrid, Lao Toyota vs Persib Bandung , PSG vs  Barcelona, dan Porto vs Bayern Munich.

Laga leg pertama Liga Champions antara PSG vs Barcelona akan tersaji Kamis (16/4/2015). Laga penentuan ini penting bagi kedua tim yang ingin lolos ke semifinal Liga Champions.

Berikut beberapa jadwal siaran langsung pertandingan sepak  bola Selasa-Jumat yang bisa Anda saksikan melalui televisi swasta nasional yang dirangkum Solopos.com, dari berbagai sumber.

Tanggal Hari Kick Off Event Pertandingan Live TV
14-4-2015 Selasa  01.30 WIB Liga Spanyol Valencia vs Levante Fox Sports
14-4-2015 Selasa 13.30 WIB AFC Cup 2015 Persipura vs Maziya Sindo TV
14-4-2015 Selasa 02.00 WIB Liga  Inggris Liverpool vs Newcastle United beIn Sport 3
15-4-2015 Rabu 01.45 WIB Liga Champions Atletico Madrid vs Real Madrid SCTV
15-4-2015 Rabu 01.45 WIB Liga Champions Juventus vs Monaco Nex Entertainment
15-4-2015 Rabu 18.00 WIB AFC Cup 2015 Lao Toyota vs Persib Bandung RCTI
15-4-2015 Rabu 23.30 WIB Ligue 1  Lyon vs Bastia beIn Sport 1
16-4-2015 Kamis 01.45 WIB Liga Champions PSG vs Barcelona SCTV
16-4-2015 Kamis 01.45 WIB Liga Champions Porto vs Bayern Munchen Nex Entertainment
17-4-2015 Jumat 02.05 WIB Europa League Wolfsburg vs Napoli SCTV
17-4-2015 Jumat 02.05 WIB Europa League Dynamo Kiev vs Fiorentina Nex Entertainment

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya