Sport
Selasa, 4 Juli 2017 - 20:25 WIB

LIGA 2 : Utak-Atik Strategi Persis Solo Jelang Duel Kontra PSIS

Redaksi Solopos.com  /  Ahmad Baihaqi  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Pemain Persis Solo mengikuti sesi latihan di Stadion Sriwedari, Solo, Selasa (16/5). (JIBI/Solopos/Nicolous Irawan)

Liga 2 akan menyajikan duel Persis Solo vs PSIS Semarang.

Solopos.com, SOLO – Laga Derby Jateng antara Persis Solo dan PSIS Semarang dipastikan tak hanya menguras mental dan fisik pemain, melainkan juga pelatih kedua tim. Juru taktik Persis, Widyantoro, telah menyiapkan beberapa variasi strategi untuk meredam permainan Mahesa Jenar, julukan PSIS.

Advertisement

Selain formasi pakem 4-4-2, Widyantoro menjajaki formasi 4-2-3-1 dan 4-5-1 untuk memastikan tiga poin di kandang sendiri. Berikut prediksi strateginya:

Skema 1 (4-4-2)

Agung Prasetyo; Akbar Riansyah, Ikhwan Ciptady, Asyraq Gufron, Soni Setiawan; Dedi Cahyono, M. Wahyu, Bayu Andra, Bayu Nugroho; Tri Handoko, Joko Prayitno

Advertisement

Skema 2 (4-2-3-1)

Agung Prasetyo; Akbar Riansyah, Ikhwan Ciptady, Asyraq Gufron, Soni Setiawan; M. Wahyu, Bayu Andra; Dedi Cahyono, Bakori Andreas, Bayu Nugroho; Rudiyana

Skema 3 (4-5-1)

Advertisement

Agung Prasetyo; Akbar Riansyah, Ikhwan Ciptady, Asyraq Gufron, Soni Setiawan; Dedi Cahyono, Eli Nasoka, M. Wahyu, Bayu Andra, Bayu Nugroho; Tri Handoko

Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif