Sport
Senin, 1 Februari 2016 - 13:35 WIB

MOTOGP 2016 : Kalah Bersaing, Tim Ini Pilih Hengkang ke WSBK

Redaksi Solopos.com  /  Jumali  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Ioda Racing (Crash)

MotoGP 2016 tidak lagi diikuti oleh Ioda Racing. Tim asal Terni, Italia ini memilih hengkang ke WSBK.

Harianjogja.com, TERNI — Tim principal Giampiero Sacchi, Ioda Racing dikabarkan akan mencapai kesepakatan untuk turun di World Superbike (WSBK) 2016.

Advertisement

Bahkan, peserta MotoGP musim lalu ini, juga telah menyiapkan dua motor Aprilia RSV4 di ajang adu kebut tersebut.

“Sachi telah mengambil inisiatif ini, dan kami sangat dekat untuk mencapai kesepakatan dengan dia. Kami juga menunggu hasil negosiasi Ioda dengan pihak WSBK,” ungkap Team Manager Aprilia Racing, Romano Albesiano, seperti dikutip dari laman Motorsport, Senin (1/2/2016).

Kabar hengkangnya Ioda Racing dari MotoGP mulai terlihatr dua pekan terakhir.

Advertisement

“Kepastiannya akan diketahui dalam waktu beberapa hari ke depan. Saya pikir antara 8 hingga 10 Februari, itu lah batas waktunya,” jelas Albesiano.

Advertisement
Advertisement
Kata Kunci : Aprillia Motogp 2016 WSBK
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif