Sport
Selasa, 5 April 2022 - 08:25 WIB

Update Hasil, Jadwal, dan Klasemen Liga Inggris Pekan 31

Haryono Wahyudiyanto  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Penyerang Crystal Palace Jean-Philippe Mateta merayakan keberhasilannya mencetak gol pada pertandingan melawan Arsenal yang berkesudahan dengan skor 3-0 pada pekan ke-31 Liga Inggris di Stadion Selhurst Park, London, Senin (4/4/2022). (ANTARA/Action Images via Reuters/ANDREW BOYERS)

Solopos.com, SOLO-Kekalahan telak Arsenal 0-3 dari Crystal Palace mewarnai pekan ke-31 Liga Inggris, Selasa (5/4/2022) dini hari WIB. Berkat kekalahan di Stadion Selhurst Park, London, itu Arsenal tertahan di posisi lima klasemen Liga Premier.

The Gunners gagal menggusur Tottenham Hotspur di posisi empat klasemen yang merupakan batas akhir meraih tiket ke Liga Champions musim depan.

Advertisement

Meski demikian Arsenal masih memiliki kesempatan menggeser Spurs karena baru memainkan 29 pertandingan. Sementara Spurs sudah berlaga 30 kali.

Baca Juga: Giliran Manchester City Gusur Liverpool dari Puncak Klasemen

Advertisement

Baca Juga: Giliran Manchester City Gusur Liverpool dari Puncak Klasemen

Pada pertandingan ini tiga gol Crystal Palace lahir dari sundulan Jean-Philippe Mateta, tendangan Jordan Ayew serta sepakan penalti dari Wilfried Zaha.

Bagi Crystal Palace kemenangan itu membuat posisinya tetap di peringkat 9 klasemen dengan 37 poin dari 30 pertandingan.

Advertisement

 

Hasil, Jadwal, dan Klasaemen Liga Inggris Matchweek 31:

Hasil Pertandingan

Selasa, 5 April 2022

Crystal Palace 3-0 Arsenal

Advertisement

Gol: Jean-Philippe Mateta 16, Jordan Ayew 24, Wilfried Zaha 74 (P)

 

Jadwal Pertandingan

Kamis, 7 April 2022

Advertisement

Pukul 01.30 WIB: Burnley vs Everton

 

Klasemen Sementara

Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif